Aplikasi Pengelolaan Stok Barang Dan Penjualan Di Toko Kania Warna merupakan aplikasi yang dibuat untuk mempermudah pemilik dalam hal mengelolah cat dan pegawai dalam hal pembuatan laporan. Namun pada saat ini di toko cat kania warna dalam proses mengelola pemesanan belum terkomputerisasi yang artinya proses dilakukan masih manual seperti input data masih ditulis tangan, menyimpanan d…