PENGELOLAAN DATA KEPENDUDUKAN BERBASIS WEB DI DESA SUKAWANGI
Aplikasi pengelolaan data kependudukan berbasis web di Desa Sukajaya adalah sebuah aplikasi yang dibangun berbasis website, aplikasi ini dibuat untuk mempermudah pihak yang bekerja dibagian administrasi desa, rw, dan rt untuk mengelola data penduduk, seperti data kelahiran penduduk, data kematian penduduk, data penduduk pindah, data penduduk datang, data dokument penduduk, dan data pengelolaan data warga miskin yang ada di desa sukawangi. Dalam proses mutasi penduduk (kelahiran, kematian, datang, pindah), caranya dengan rt menambahkan data tersebut kemudian data tersebut diajukan ke rw lalu rw mwlakukan verifikasi data setelah rw menerima verifikasi data tersebut maka data tersebut akan diajukan ke administrasi desa untuk dilakukan verifikasi data lagi setelah pihak administrasi desa menerima data tersebut maka data tersebut akan dimasukan kedalam sistem pengelolaan data kependudukan.
Aplikasi pengelolaan data kependudukan berbasis web di Desa Sukajaya menggunakan paradigma model Prototype dengan UML (Unified modeling language) dengan alat yang digunakan merancang yaitu usus case diagram, activity diagram, class diagram, dan sequence diagram, sedangkan alat pembangunan aplikasi menggunkan PHP sebagai bahasa pemrogramannya dan Codeigniter sebagai framworknya.
Hasil dari perancangan pada penelitian ini diimplementasikan menjadi sebuah website yang dapt diakses oleh administrasi desa, rw dan rt.
Tidak tersedia versi lain